Visi: Unggul, Cerdas dan Berakhlakul Karimah
Misi:
- Menumbuhkan kesadran akan penghayatan dan pengamalan ajaran agama dalam kehidupan sehari-harinya baik dalam lingkungan keluarga, sekolah maupun masyarakat.
- Pelaksanaan pendidikan dan pengajaran yang bermutu dan berdaya berdasarkan kurikulum yang berlaku.
- Menumbuhkan rasa persiangan yang positif baik di bidang akademis maupun non akademis sehingga siswa dapat tumbuh menjadi generasi cerdas, kritis, kratif, dan mandiri.
- Memberikan kesempatan peserta didik seluas-luasnya untuk meningkatkan potensi dan bakat peserta didik secara optimal melalui intrakurikuler dan ekstrakurikuler.